Sabtu, 10 Maret 2012

Kamu Gadis di Twiterqu

Aku mengenalmu melalui situs jejaring sosial
tertarik dengan gambar yang kamu pasang
Gadis manis berambut panjang
tinggi langsing bergaya molek dengan kacamata hitam


Kuberanikan diri menyapa
tampak ramah untuk berkenalan
tak urung khayalqu pun menjelma
merona saat km menjwbnya

sepekan berlalu km menghantui
masih belum cukup brani hati ingin berjumpa
menyatakan dan mengajakmu ketemuan
hanya sekedar makan malam di sebuah restoran


handpon sellu tergenggam
menunggu balas pesan yg q kirim untukmu
sekedar obrolan canda
tapi sungguh buatqu berbunga

rasa apa yg kau tanam ini??
apa mungkin ini yang namanya jatuh cinta pada pandangan pertama??
apakah ini tidak terlalu cepat??
ah sudahlah..
biar waktu yang menjawabnya



Followed Me @lambankroll

Tidak ada komentar:

Posting Komentar